Pengaruh Bimbingan Layanan Pendamping Terhadap Peningkatan Kemampuan Penulisan Artikel Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Riau
DOI:
https://doi.org/10.31258/jgp.11.2.13-26Kata Kunci:
bimbingan, Jurnal Online, kemampuan, layanan pendamping, menulisAbstrak
Menulis merupakan salah satu keterampilan dalam berbahasa. Aspek menulis harus dipahami selain keterampilan menyimak, berbicara, dan membaca. Menulis merupakan suatu proses, artinya keterampilan menulis akan diperoleh dengan baik melalui intensitas latihan yang dilakukan. Tanpa berlatih dan tidak memahami kaidah bahasa, maka kemampuan menulis tidak akan terwujud dengan baik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh bimbingan layanan pendamping terhadap peningkatan kemampuan dalam penulisan jurnal online mahasiswa fakultas keperawatan Universitas Riau. Metode penelitian ini adalah metode quasi experimental design dengan menggunakan desain Nonequivalent Control Group Design. Responden penelitian mahasiswa berjumlah 50 orang. Instrumen penelitian menggunakan bahan uji dalam bentuk pre-test dan pos-test. Teknik analisis data digunakan adalah teknik analisis statistik deskriptif dan analisis statistik inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh pelaksanaan bimbingan layanan pendamping terhadap peningkatan kemampuan penulisan artikel jurnal online mahasiswa, dengan koefisien korelasi r sebesar 0,632. Nilai koefisien korelasi ini menunjukan bahwa tingkat kekuatan hubungannya kuat. Terdapat pengaruh pelaksanaan bimbingan pendamping terhadap peningkatan kemampuan penulisan artikel jurnal online mahasiswa (JOM). Bimbingan layanan pendamping secara nyata turut menentukan dan memberikan kontribusi sebesar 5,40% terhadap peningkatan kemampuan penulisan artikel jurnal online mahasiswa. Simpulan dapat disampaikan bahwa peningkatan kemampuan penulisan artikel jurnal online mahasiswa dapat ditingkatkan melalui pelaksanaan bimbingan layanan pendamping. Berdasarkan paparan tersebut dapat diketahui bahwa hipotesis penelitian yang diajukan dapat diterima.
Referensi
Arum. W.F., Prihandono, T., & Yushardi. (2021). Penerapan Model Pembelajaran CLIS (Children Learning In Science) Dengan Metode Eksperimen dalam Pembelajaran Fisi di Kelas VIII SMP. Jurnal Pembelajaran Fisika, 1(2), 138-144. https://doi.org/10.19184/jpf.v1i2.23150
Darmono, A. (2021). Pentingnya Peran Keluarga dalam Pendampingan Belajar pada Anak Usia SD di Masa Pandemi COVID-19. Investama: Jurnal Ekonomi & Bisnis. 5(2), 11-20. http://ejournal.iaingawi.ac.id/index.php/investama/article/view/558
Fikrati, A.N., Sartika, D., & Wardhani, I.W. (2022). Peran Pendampingan Belajar di Era New Normal Terhadap Kesehatan Mental Anak. Journal of Empowerment Community and Education. 2(2), 493-498. https://jurnalpengabdian.com
Hasan, T. (2021). Layanan Library E-Resources Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa di Perguruan Tinggi Kota Pekanbaru Semester Genap Tahun Akademik 2020/2021. Jurnal Gema Pustakawan. 9(2), 100-113. DOI: https://doi.org/10.31258/jgp.9.2.100-113
Kemendikbud Dikti. (2012). Wajib Publikasi Ilmiah bagi Mahasiswa Program Studi Sarjana (S-1) di Kalangan Perguruan Tinggi di Indonesia. Jakarta: Dirjendikti.
Menpan-RB. (2014). Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi dan Birokrasi (PAN-RB) Nomor 9 Tahun 2014 Tentang Jabatan Fungsional Pustakawan dan Angka Kreditnya. Jakarta: Menpan-RB.
Nursyaidah, N. (2016). Efektivitas Metode Bercerita Dengan Buku Cerita Bergambar Berbasis Islam Dalam Membina Akhlak Siswa SDIT Bunayya Padangsidimpuan. Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman, 2(1), 111-126. https://doi.org/10.24952/tazkir.v2i1.405
Persadha, D. A. K. (2016). Studi Kompetensi Kemampuan Menulis di Kalangan Mahasiswa. Muaddib: Jurnal Studi Kependidikan dan Keislaman, 6(1), 1-20. https://doi.org/10.24269/muaddib.v6n1.2016.1-20
Prihatin, Y. (2021). Efektivitas Pendekatan Proses Dalam Meningkatkan Keterampilan Menulis Artikel Ilmiah Bagi Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 2627-2632. http://eprints.unhasy.ac.id/226/13/Artikel%20Efektivitas%20Pendekatan%20Proses.pdf
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif R & D. Bandung: Alfabeta.
Tarigan, H.G. (2008). Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.
Universitas Riau. (2012). Pedoman Penerbitan Karya Ilmiah Sebagai Persyaratan Kelulusan Program Sarjana. Pekanbaru: Rektorat.
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2023 Thamrin Hasan, Nela Hariza Novriani, Yurnalis, Asmawati

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama
- Thamrin Hasan, Rekhman, Asmawati, Analisis Tingkat Plagiarisme Manuskrip Hasil Penelitian Mahasiswa Dengan Menggunakan Software Turnitin di Perpustakaan Fakultas Keperawatan Universitas Riau , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 9 No 1 (2021)
- Ahmad Rijal Pahlevy, Thamrin Hasan, Kajian Terhadap Kepuasan Pemustaka dalam Menerima Layanan Petugas Perpustakaan di Perpustakaan Universitas Negeri Jakarta , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 9 No 1 (2021)
- Asmawati, Thamrin Hasan, Diani Hartati, Hubungan Antara Minat Baca Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa di Perguruan Tinggi Kota Pekanbaru , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 9 No 2 (2021)
- Thamrin Hasan, Yurnalis, Kajian Bibliometrik Produktivitas Publikasi Ilmiah Dosen Unri Pada Jurnal Terindeks Scopus Berdasarkan Dalil Lotka’s Law , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 10 No 2 (2022)
- Khusnun Nadhifah, Thamrin Hasan, Tingkat Kemutakhiran Literatur Rujukan Dalam Artikel Ilmiah Pada Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Keperawatan Universitas Riau Publikasi Tahun 2019-2021 , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 10 No 1 (2022)
- Thamrin Hasan, Hadriani, Yurnalis, Gambaran Psikologis Pejabat Fungsional Pustakawan Sebagai Petugas Layanan Perpustakaan pada Masa Pandemi COVID-19 di Provinsi Riau , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 9 No 1 (2021)
- Thamrin Hasan, Layanan Library E-Resources Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa di Perguruan Tinggi Kota Pekanbaru Semester Genap Tahun Akademis 2020/2021 , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 9 No 2 (2021)
- Ajir, Yurnalis , Aryen Wildani , Studi Terhadap Peran dan Strategi Layanan Perpustakaan Perguruan Tinggi Swasta di Pekanbaru Pada Masa Pandemi COVID-19 , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 10 No 1 (2022)
- Hasnidar, Thamrin Hasan, Hadriani, Analisis Bibliometrik Menggunakan VOSviewer Terhadap Publikasi Artikel Jurnal Gema Pustakawan di Google Scholar , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 11 No 2 (2023)
- Thamrin Hasan, Mohamad Djaenudin, Pemetaan Bibliometrik Menggunakan VOSviewer Terhadap Perkembangan Hasil Penelitian Literasi Informasi Pada Jurnal Perpustakaan di Indonesia , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 11 No 2 (2023)
Artikel Serupa
- Nuraini Ahmad, Pengarsipan Web (Web Archiving) Terhadap Web Terkait Pandemi COVID-19 di Indonesia , Jurnal Gema Pustakawan: Vol 10 No 2 (2022)
Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.